D. Prameswara
D. Prameswara Tukang ketik yang sedang belajar pemrograman #linux #android #vue #node.js

Install Wine 1.7 di Ubuntu 12.04

Saya rasa anda sudah tahu apa itu wine. Jika belum, maka silahkan langsung ke TKP.

Wine sampai tulisan ini ditulis sudah sampai versi 1.7.3 untuk versi devel nya, dan 1.6 untuk stabil nya. Beruntunglah anda yang sudah menggunakan Ubuntu terbaru (12.04, 12.10 dst), karena update wine di ppa sudah tidak support Ubuntu yang lama bahkan Ubuntu Lucid.

Untuk install Wine 1.7, lakukan sbb dengan terminal:
sudo add-apt-repository ppa:ubuntu-wine/ppa
sudo apt-get update
sudo apt-get install wine1.7
Silahkan anda tunggu proses instalasi sampai selesai. Jika sebelumnya anda memiliki wine 1.4, maka akan secara otimatis akan di uninstall.
Jika instalasi sudah selesai, silahkan periksa versi wine anda :
wine --version
Pastikan hasilnya adalah wine-1.7.x .



Selamat mencoba.
Sumber : http://www.tecmint.com/install-wine-on-ubuntu-and-linux-mint/
D. Prameswara
D. Prameswara Tukang ketik yang sedang belajar pemrograman #linux #android #vue #node.js
Load comments